Jumat, 25 November 2011

Mengapa Programmer memilih VB 6.0


Microsoft Visual Basic 6.0 yang lebih dikenal dengan nama VB 6 atau VB Classic adalah bahasa pemrograman tingkat tinggi (high level languange),yang dilengkapi fitur seperti IDE,API windows,ActiveX,tidak case-sensitive dan sumber-sumber kode yang tersebar luas sehingga mudah mencari referensi kode VB 6 tersebut.

      Tidak seperti bahasa pemrograman Pascal atau mid level languange lainnya,VB 6 didukung dengan pembuatan visual program yang sangat mudah ditambah fitur OOP (object oriented programming) akan membuat program semakin kaya akan visualisasi.dengan beberapa kode,tampilan visual VB 6 bisa diubah menjadi seperti XP,Vista,Aero dan masih banyak lagi.

Kamis, 24 November 2011

[Skype] Menampilkan Status online di Web

anda punya account skype??apa itu skype??..skype adalah media social networking seperti facebook,twitter dan lainnya yang memungkinkan anda berbagi file atau video chat dengan teman anda..
jika anda ingin menampilkan status di web atau blog anda,berikut caranya :

1.login skype anda
2.menu skype,pilih "pilihan" lalu ke opsi "Pengaturan privasi" lalu pada checkbox "izinkan status online saya ditampilkan di web" aktifkan checkbox tersebut, kemudian buka link "pelajari lebih lanjut" disampingnya

Mengenal Teknologi Terbaru NVidia

NVIDIA Corporation adalah sebuah perusahaan produsen prosesor grafis, kartu grafis atau VGA Card, dan media alat-alat komunikasi untuk PC Dekstop, dan konsol permainan PlayStation 3. Produk paling terkenal dari NVIDIA adalah seri GeForce yang digunakan untuk bermain permainan komputer.


Produk terbaru Nvidia sekarang dilengkapi dengan teknologi-teknologi canggih yang sangat di nantikan oleh PC Gamers,apa saja teknologi-teknologi itu??mari kita bahas secara detail :

NVIDIA ® 3D Surround Visi ™

Rabu, 23 November 2011

Hack Via N-Computing


Pada trik kali ini,saya akan membahas cara hacking melalui media n-computing
bagi yang tidak tahu apa itu n-computing,silahkan googling =))

Menon-aktifkan suatu proses dari user lain

trik ini cukup menyenangkan,karena user yang akan kita kerjai akan kebingungan dengan programnya yang mati atau di terminate secara mendadak.Misalnya sang korban sedang membuka media social networkingnya,ketika korban sedang asyik chatting,tiba-tiba "social networking" tersebut OFF seketika atau saat korban mengerjakan data kantornya,tiba-tiba datanya close dengan sendirinya.

berikut caranya :

[Windows 7] Show hidden theme

Jika anda memakai Windows 7 beta,fitur tema windows 7 beta ada yang di locked atau tersembunyi.begitu juga Windows 7 Ultimate,ada beberapa file theme (tema) yang di hidden oleh microsoft,untuk mengetahui cara me-unlock tema atau menampilkan tema yang tersembunyi tersebut,mari simak tips berikut ini:

1.Buka Explorer anda (winkey + e)
2.lalu buka folder C:\Windows\winsxs
3.pada kolom "search",ketikkan *theme
4.pilih salah satu tema yang ditampilkan oleh pencarian tersebut
5.klik ganda tema untuk mneginstal atau menggunakannya

Jumat, 18 November 2011

Kamis, 17 November 2011

Mengetahui Informasi Sistem Windows dengan cepat

 Windows adalah operating sistem yang terpopuler dan banyak dipakai oleh user,baik itu personal ataupun publik,banyak juga user yang ingin mengetahui Informasi dari sistem windows yang mereka gunakan.ada yang menggunakan software,melalui control panel,properties my computer,dxdiag dan lainnya.
namun,adakah cara cepat mengetahui informasi sistem tersebut??ada,begini caranya :

 Pertama,buka Notepad anda lalu ketikkan kode berikut :

Cara Mengubah IP Address anda

IP Address??ip address atau nomor ip adalah "identitas" anda di internet,dengan ip address,anda bisa diketahui berada di  mana saat anda melakukan "aktivitas hacking"..bagi anda yang ingin mencoba mengubah ip address,,mari baca tutorial sederhana ini..

1.pertama,anda harus tahu IP address default anda..


 ip address yang saya gunakan  adalah 139.255.132.190..lihat screenshot

[VB 6.0] Mengkonversi atau Mengubah bilangan ke teks


Pada program database atau penghitungan,pengonversi bilangan ke kata atau teks itu sangat penting untuk mempermudah user atau pengguna membaca suatu angka,tentu akan merepotkan dan memusingkan jika user membaca 19876879 (Sembilan Belas Juta Delapan Ratus Tujuh Puluh Enam Ribu Delapan Ratus Tujuh Puluh Sembilan) seperti ini bukan??

untuk yang ingin mengetahuinya,berikut cara mengkonversi atau mengubah nilai bilangan atau angka ke format teks dengan VB 6.0

Function ubah(ByVal n As Currency) As String 'maksimal bilangan 2.147.483.647
  Dim satuan As Variant
  satuan = Array("", "Satu", "Dua", "Tiga", "Empat", "Lima", "Enam", "Tujuh", "Delapan", "Sembilan", "Sepuluh", "Sebelas")
  Select Case n 'keadaan
    Case 0 To 11
        ubah = " " + satuan(Fix(n))
    Case 12 To 19
        ubah = ubah(n Mod 10) + " Belas"
    Case 20 To 99
        ubah = ubah(Fix(n / 10)) + " Puluh" + ubah(n Mod 10)
    Case 100 To 199
        ubah = " Seratus" + ubah(n - 100)
    Case 200 To 999
        ubah = ubah(Fix(n / 100)) + " Ratus" + ubah(n Mod 100)
    Case 1000 To 1999
        ubah = " Seribu" + ubah(n - 1000)
    Case 2000 To 999999
        ubah = ubah(Fix(n / 1000)) + " Ribu" + ubah(n Mod 1000)
    Case 1000000 To 999999999
        ubah = ubah(Fix(n / 1000000)) + " Juta" + ubah(n Mod 1000000)
    Case Else
        ubah = ubah(Fix(n / 1000000000)) + " Milyar" + ubah(n Mod 1000000000)
  End Select
  End Function

penggunaannya adalah sebagai berikut :

[VB 6.0] Auto Number


Pada sebuah program yang memiliki database,mungkin anda ingin program anda membuat sebuah nomor otomatis secara berurutan dan tersimpan pada database.contohnya pada program kasir,nomor nota yang dikeluarkan pasti akan berbeda dengan sebelumnya,nah inilah kode untuk membuat fungsi auto number dengan Visual Basic 6.0 yang akan saya berikan eh contohkan untuk anda.. ^-^

ketikkan kode berikut:

Sub autonumber()
adodata1.Refresh
With adodata1.Recordset
If .EOF = False Then
.MoveFirst
Do While Not .EOF
txtNoNota.Text = .Fields("Nomornota")
.MoveNext
Loop
txtNoNota.Text = "000000" & Val(txtNoNota.Text) + 1 & ""
Else
txtNoNota.Text = "000001"
End If
End With
End Sub

penjelasan kode :

[VB 6.0] Boost your Code


Boost?? ya,disini boost yang artinya mempercepat,mengefisienkan dan mengoptimalkan
kode-kode program visual basic 6.0 anda.dengan program yang ringan dan tidak memberatkan sistem,maka program anda akan sangat diminati banyak orang.

Kita mulai dari Mempercepat run-time kode VB 6 anda..semakin cepat run-time atau eksekusi kode suatu program,maka program anda tidak akan memberatkan sistem,menarik minat end user untuk memakai program anda secara continue dan lainnya.
caranya adalah:

fix variabel
  tipe data pada vb 6.0 secara default atau normal bertipe variant yang sangat
besar penggunaan memorynya.oleh karena itu,perbaikilah tipe tipe variabel anda.
misalnya anda mendekalarasikan suatu variabel seperti ini:

dim a

variabel a pada contoh di atas akan secara otomatis bertipe variant,berbeda dengan contoh berikut:

dim a as long

variabel a akan diperkenalkan dengan tipe data Long

contoh kedua yang salah adalah:

Rabu, 16 November 2011

Senin, 14 November 2011

Mengembalikan File Atau Data yang Hilang


Mungkin anda pernah mempunyai suatu pengalaman yang "menyeramkan" yaitu kehilangan file atau data penting pada komputer,flashdisk dan media penyimpanan lainnya seperti MicroSD dan sebagainya.Apa yang anda lakukan jika file atau data anda hilang?memanggil dukun atau ahli IT untuk mengembalikannya??atau ada cara lainnya?ya dibawah ini akan dijelaskan bagaimana cara mengembalikan file atau data yang hilang dengan penyebab hilangnya file tersebut..

1. Penyebab file atau data hilang
   a. CORRUPT atau UNREADABLE
      jika file anda hanya corrupt atau unreadable,anda hanya harus melakukan Recover disk walaupun tingkat  keberhasilan dan kegagalannya hampir sama,untuk pengguna sistem operasi Windows,gunakan fitur chkdsk untuk  mengembalikan file anda.

Tips Disable Copy-Paste


Apakah PC atau laptop Anda sering digunakan oleh orang lain? Jika, ya, apakah mereka sering mengcopy data atau file-file penting tanpa seizin Anda? Jika menghendaki, Anda dapat membuat file-file penting Anda tersebut tidak dapat dicopy paste begitu saja. Berikut Tips Men-Disable Copy Paste File sehingga setiap user tidak dengan mudah untuk melakukan copy paste file-file kita ke media penyimpanan, seperti flash disk,CD/DVDRW, media portable lainnya.
Langsung saja, berikut tipsnya.

Membuat Shortcut ShutDown


Untuk anda yang ingin proses shutdown komputer yang cepat dan dalam sekali klik melalui dekstop,atau jika proses shutdown biasa "gagal" melakukan proses shutdown,ikuti tutorial ini :
bagi para master silahkan "close" artikel ini ya, hehe..

1. Klik kanan pada dekstop,pilih New -> Shortcut
2. ketika tampilan dialog create shortcut muncul,ketikkan kode berikut di text "type the location of the item :"
 

Tips Mahir Microsoft Excel 2007


Microsoft Excel 2007 adalah aplikasi pengolah angka dan data yang paling diminati oleh para pengguna komputer,hampir semua aplikasi perkantoran menggunakan Microsoft Excel 2007 ini,dengan fitur baru yaitu RIBBON,anda tidak akan lagi kesulitan menggunakan semua fitur nya.
mari kita bahas fitur pada excel 2007 supaya anda menjadi mahir.. :)

A. FUNGSI FORMULA STANDAR
   Pada proses pengolahan angka dan data pada Excel 2007,fungsi formula merupakan hal yang wajib diterapkan untuk mempermudah otomatisasi dan mempercepat pengolahan angka dan data itu sendiri,disini akan saya bahas 12 fungsi formula standar excel 2007 yang sering digunakan pada perkantoran..

note:maksud sel disini bukanlah sel penjara atau sel-sel tubuh ya,tapi CELL (baca :sel) yaitu bagian kolom dan baris yang aktif atau berisi data..misalnya kolom A baris 1 itu disebut A1,dan seterusnya

1.Operator standar
  operator standar dalam excel 2007 adalah penambahan,pengurangan,perkalian,pembagian dan persen   dengan simbol seperti ini    = (+,-,*,/,%)
  cara penggunaannya berdasarkan acuan berikut
  =sel(operator)sel
  contoh : anda ingin melakukan proses pengkalian antara sel C2 dengan D2 dan ingin menampilkan hasilnya pada sel B2,maka yang harus anda ketik di sel B2 adalah :
  =C2*D2

Exploring Your Windows System


Pernahkah anda ingin mencoba mengetahui apa saja software dan hardware yang telah terinstall pada sistem komputer anda? atau mau kah anda mengetahui spesifikasi komputer anda?
jika iya,mari kita bahas langkah-langkahnya satu persatu .. :)

1. Mengetahui hardware
   cara pertama : klik kanan icon My Computer pada dekstop dan pilih Manage,kemudian pilih opsi
                          Device Manager
   cara kedua : klik start/logo windows disebelah kiri pojok bawah (vista/seven) lalu klik kanan icon My
                      Computer  dan pilih Manage,kemudian pilih opsi Device Manager
   cara ketiga : tekan tombol WINKEY (logo windows) dengan tombol R lalu ketikkan devmgmt.msc lalu
                       tekan ENTER
  
   pada Device manager,anda akan mengetahui jumlah prossesor,tipeharddisk,monitor,keyboard,mouse,usb
  dvd/cd rom,HID (Human Interface Devices) dan lainnya.

2. Mengetahui status Harddisk/partisi Disk/removable disk/cd/dvd
   cara pertama : klik kanan icon My Computer pada dekstop dan pilih Manage,kemudian pada bagian
                          Storage pilih Disk Management
   cara kedua : klik start/logo windows disebelah kiri pojok bawah (vista/seven) lalu klik kanan icon My
                       Computer  dan pilih Manage,kemudian pada bagian Storage pilih Disk Management
   cara ketiga : tekan tombol WINKEY (logo windows) dengan tombol R lalu ketikkan diskmgmt.msc lalu
                       tekan ENTER
  
   pada Dsk management,anda akan mengetahui berapa kapasitas harddisk baik yang tersisa dan yang digunakan dengan lengkap beserta status "kesehatan" sebuah harddisk.

3. Mengetahui secara lengkap semua informasi sistem

Rabu, 09 November 2011

Test AntiVirus SMADAV Rev 8.7 2

SMADAV Rev 8.7 2
http://www.smadav.net/

Pada test ini,saya akan menguji smadav dengan virus script "jelek" kreasi saya sendiri untuk mengetahui apakah tehnik heuristic smadav bagus atau tidak..disamping banyak rekan-rekan saya yang menanyakan keampuhannya dalam menangani virus-virus lokal.
sebelumnya,saya mohon maaf jika artikel ini menyinggung kalangan tertentu..


virus script "jelek" disini hanya berisi teks "tidak jelas" dengan menyisipkan kode AUTORUN.INF.. lihat gambar

Memproteksi File OpenOffice dengan Password


OpenOffice adalah software yang dirancang untuk aplikasi perkantoran yang serupa dengan Microsoft Office.pada microsoft office,user dapat memproteksi filenya dengan password sehingga tidak bisa dibaca oleh user lain.hebatnya OpenOffice juga mempunyai fitur - fitur yang sangat mirip dengan microsoft office ditambah kemampuannya untuk menyimpan file hasil "olahannya" dengan tipe file xls seperti microsoft office.

bagaimana cara memproteksi file OpenOffice seperti calc (dalam microsoft office diebut excel) dengan password?bagi anda yang sudah mengerti,"close" saja artikel ini..hehe

Selasa, 08 November 2011

Senin, 07 November 2011

Tips SEO


Apa yang dimaksud SEO?
Optimisasi mesin pencari (dalam bahasa Inggris: Search Engine Optimization, biasa disingkat SEO) adalah serangkaian proses yang dilakukan secara sistematis yang bertujuan untuk meningkatkan volume dan kualitas trafik kunjungan melalui mesin pencari menuju situs web tertentu dengan memanfaatkan mekanisme kerja atau algoritma mesin pencari tersebut. Tujuan dari SEO adalah menempatkan sebuah situs web pada posisi teratas, atau setidaknya halaman pertama hasil pencarian berdasarkan kata kunci tertentu yang ditargetkan. Secara logis, situs web yang menempati posisi teratas pada hasil pencarian memiliki peluang lebih besar untuk mendapatkan pengunjung dan traffik.

biasanya hal pertama untuk menarik minat pengunjung adalah dengan membuat artikel yang paling diminati.
untuk melihat topik apa saja yang paling diminati oleh pengunjung,silahkan ke:

http://www.google.com/insights/search/

Tips Google Chrome


Berikut Tips untuk Browser kesayangan saya eh anda yaitu Google Chrome, silahkan disimak =))

Sebelumnyauntuk memulai optimalisasi penggunaan google chrome,anda harus memulai dengan masuk ke pilihan konfigurasi,caranya:
klik icon "configuration atau tang" pada layar kanan atas lalu pilih "Option"
dibawah ini ada beberapa tips untuk mengkonfigurasi google chrome anda:

CHOOSE SEARCH ENGINE
OPSI : BASIC-SEARCH
klik "Manage search engine" atau klik drop down pada tombol "Google" (default browser)

EASY BACK TO HOME
OPSI : BASIC-TOOLBAR
aktifkan opsi "Show Home Button"

Gejala Hardware yang akan Rusak


Gejala-gejala komponen komputer yang akan "Is Dead" atau rusak sangat bergantung bagaimana
cara anda memakai komponen komputer itu sendiri. Ada juga dimana komponen komputer yang rusak tersebut disebabkan oleh faktor usia,tidak disengaja,bencana alam,tersambar petir,kesiram air (jahil banget sich) :D ,di gigit tikus (mungkin :-) ) dan lain sebagainya.

Sebagai pemakai komputer yang baik,kita perlu mewaspadai gejala komponen komputer yang akan rusak
untuk menghindari kemungkinan terburuk yang ada,misalnya data penting hilang atau saat komputer
ingin sekali dipakai (mungkin untuk menonton video) komputer malah "ngambek" total,bukankah
itu menjengkelkan anda??

OK, kita akhiri basa-basinya,berikut saya beritahu gejala-gejalanya sesuai pengalaman Newbie saya tentunya...

kalau ada yang menurut anda Salah,mohon dikomentari ya....

Catatan: Komponen yang dimaksud adalah Software,OS dan Hardware (bukan brainware!!,tentu bahaya jika Brainwarenya yang rusak... :-p )

Optimalisasi Google!


Apakah anda pernah merasa kesulitan dalam mencari informasi pada google?
atau anda ingin mengetahui tips-tips mengoptimalkan search engine Google?
ayo kita pelajari.. ^-^

TIPS #1
ada kalanya anda mencari infomasi misalnya : hewan berkaki seribu :D lalu search,hasilnya :
dapat sich,tapi yang muncul kebanyakan informasi tentang hewan,sesuatu yang berkaki dan uang seribu mungkin.. :p
kenapa seperti itu?karena google mencari informasi dari setiap kata yang diketikkan,hasil pencarian akan lebih tepat jika kita mengetikkan seperti ini : "hewan berkaki seribu"
dengan tanda kutip seperti itu,google akan mencari setiap artikel yang memuat kata hewan berkaki seribu tanpa terpisah,berbeda dengan sebelumnya.

TIPS #2
jika anda mempunyai web/blog dan anda ingin mengetahui apakah ada web/blog lain yang membuat link ke web/blog anda,ketikkanlah seperti ini:
link:(spasi)nama web
contoh:
link: microsoft.com

6 Tehnik Hacking


Hacker adalah orang yang mempelajari, menganalisa, memodifikasi, menerobos masuk ke dalam sistem komputer dan jaringan komputer, baik untuk keuntungan,hobi atau/kesenangan pribadi bahkan tantangan, segala kegiatan hacker biasa disebut Hacking,.baiklah langsung kita mulai,membahas tehnik-tehnik hacker yang sudah umum digunakan yaitu:

DEFACE
Deface disini berarti mengubah atau mengganti tampilan suatu website.
Pada umumnya, deface menggunakan teknik Structured Query Language (SQL) Injection.
Teknik ini dianggap sebagai teknik tantangan utama bagi seorang hacker untuk menembus jaringan karena setiap jaringan mempunyai sistem keamanan yang berbeda-bedaserta menunjukkan sejauh mana kemampuan operator jaringan, sehingga apabila seorang hacker dapat masuk ke dalam jaringan tersebut dapat dikatakan kemampuan hacker lebih tinggi dari operator jaringan yang dimasuki. Kelemahan admin dari suatu website juga terjadi pada penyerangan terhadap website..tehnik deface lainnya bisa berupa PHP injection atau tehnik yang memanfaatkan celah system keamanan server alias hole Cross Server Scripting (XXS) yang ada pada suatu situs. XXS adalah kelemahan aplikasi di server yang memungkinkan user atau pengguna menyisipkan baris-baris perintah lainnya.

FAKE LOGIN
fake login atau login palsu adalah cara yang ampuh untuk mengambil identitas ID,e-mail dan password anda.fake login yang paling terkenal adalah pada situs facebook,pengguna facebook yang rata-rata remaja sangat rentan tertipu oleh aplikasi-aplikasi yang tersedia di facebook,anggap saja aplikasi tentang zodiak
atau ramalan.sang hacker hanya membuat aplikasi dan user yang tertipu akan memberikan alamat e-mail dan passwordnya sebagai syarat menggunakan aplikasi tersebut.tidak hanya pada facebook,situs-situs lain juga memiliki FAKE agar user yang salah mengetik alamat URL terjebak di situs FAKE yang dibuat hacker.bagaimana cara membuat situs atau aplikasi FAKE tsb? hanya hacker-lah yang tahu.. :D bahkan situs palsu microsoft pun ada loch,dengan nama mircosoft..
untuk contoh fake login,silahkan download disini ...
http://www.ziddu.com/download/17208119/fakelogin.zip.html

Jumat, 04 November 2011

Cara Memperbaiki Registry


Registry adalah pusat data atau database windows yang tersusun rapi berdasarkan kategorinya secara hierarkis yang berisi semua informasi dan konfigurasi hardware dan software yang terinstall pada windows.

semua proses yang berlangsung dikumpulkan dan tercatat pada registry,extensi sebuah file,konfigurasi software,penamaan file,lokasi file,dan lainnya tidak luput dari registry.sehingga membantu windows mempercepat eksekusi program atau pencarian file karena semua data yang diperlukan tercatat diregistry.

(C) 2018. Diberdayakan oleh Blogger.

Categories

Followers